Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Keputusan Pembelian Konsumen Menurut Para Ahli

Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Keputusan Pembelian Konsumen Menurut Para Ahli

Perilaku konsumen dipengaruhi oleh berbagai macam faktor menurut Kotler dan Amstrong yang dikutip oleh Donni Juni Priansa dalam bukunya, faktor-faktor yang mempengaruhi perilaku konsumen terdiri dari budaya, sosial, pribadi, dan psikologi. Berikut ini uraian faktor-faktor yang mempengaruhi perilaku konsumen tersebut :



Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Keputusan Pembelian Konsumen Menurut Para Ahli

  • Faktor Budaya
    Faktor Budaya terdiri dari beberapa sub yang berkaitan, antara lain dengan :

      1. Budaya
        Budaya Merupakan penentu keinginan dan perilaku yang mendasar yang terdiri dari kumpulan nilai, preferensi dan perilaku yang memberikan pengaruh kepada konsumen.
      2. Sub Budaya
        Banyaknya sub-budaya yang membentuk segmen pasar yang penting, dan perusahaan sering merancang produk dan program pemasaran yang disesuaikan dengan kebutuhan mereka.
      3. Kelas Sosial
        Kelas sosial berkaitan dengan preferensi produk dan merek yang berbeda dalam banyak hal.



  • Faktor Sosial
    Faktor sosial terdiri dari beberapa kelompok yaitu kelompok acuan, keluarga, serta peran dan status sosial.

    1. Kelompok Acuan
      Kelompok acuan terdiri dari semua kelompok yang memiliki pengaruh langsung (tatap muka) atau tidak langsung terhadap sikap atau perilaku konsumen.
    2. Keluarga
      Pengaruh yang lebih langsung terhadap perilaku pembelian sehari-hari adalah keluarga. Perusahaan tertarik pada peran dan pengaruh relatif dari suami, istri, dan anakanak dalam membeli beragam produk dan jasa yang dikonsumsinya.
    3. Peran dan status
      Masing-masing peran mengharapkan status.Konsumen orang yang memilih produk yang dapat mengkomunikasikan peran dan status mereka di masyarakat.
  • Faktor Pribadi
    Keputusan pembelian juga dipengaruhi oleh karakteristik pribadi. Karakteristik tersebut meliputi usia dan tahap siklus hidup, pekerjaan, keadaan ekonomi, gaya hidup serta kepribadian, dan konsep diri pembeli.
  • Faktor Psikologis
    Pilihan pembeli konsumen dipengaruhi oleh empat faktor psikologis utama yaitu: Motivasi, Persepsi, Keyakinan, dan Sikap.

 

 

 

Pembahasan lainnya : 

  1. Manfaat Word Of Mouth
  2. Jenis Jenis Word Of Mouth
  3. Tujuan Promosi Menurut Tjiptono
  4. Tujuan Promosi Menurut Basu Swastha
  5. Jenis-Jenis dan Tingkatan Word Of Mouth
  6. Indikator Promosi Menurut Tjiptono 2008
  7. Dimensi Word Of Mouth Menurut Para Ahli
  8. Faktor Yang Mempengaruhi Word Of Mouth
  9. Indikator Word Of Mouth Menurut Para Ahli
  10. Pengertian Word Of Mouth Menurut Para Ahli
  11. Proses Keputusan Pembelian Model Lima Tahap
  12. Karakteristik Word Of Mouth Menurut Para Ahli
  13. Hubungan Word Of Mouth dengan Keputusan Pembelian
  14. Pengaruh Word of Mouth Terhadap Keputusan Pembelian
  15. Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Pelaksanaan Promosi
  16. Alat-Alat Yang Dapat Dipergunakan Untuk Mempromosikan Produk

 

 

 






 

 

How useful was this post?

Click on a star to rate it!

Average rating / 5. Vote count:

No votes so far! Be the first to rate this post.

As you found this post useful...

Follow us on social media!

Manajemen Pemasaran