Tahapan Proses Tender Proyek

Tahapan Proses Tender Proyek

Tender adalah tawaran untuk mengajukan harga, memborong pekerjaan, atau menyediakan barang yang diberikan oleh perusahaan swasta besar atau pemerintah kepada perusahaan-perusahaan lain.Menurut Nugraha(1985), tender adalah proses pemilihan konsultan perencana, pengawas, maupun kontraktor. Proses tender meliputi :



Tahapan Proses Tender Proyek

  1. Pengumuman pelelangan dan Pendaftaran Peserta
    Cara yang dipakai untuk mengumumkan pelelangan sebuah proyek biasanya memakai iklan di media massa yang ditujukan kepada publik seperti misalnya lewat surat kabar, majalah, maupun internet.
  2. Prakualifikasi
    Proses prakualifikasi meliputi penilaian terhadap surat ijin usaha, status hukum, pengalaman dalam projek sejenis, dan lain-lain.
  3. Penjelasan pekerjaan
    Pertemuan ini diadakan untuk tatap muka antara para peminat pekerjaan/calon kontraktor dengan pihak pemilik.
  4. Pembukaan tender
    Pada hari yang telah ditentukan, semua calon peserta membawa penawarannya dan dimasukkan ke dalam kotak pelelangan yang telah disediakan dan dilakukan sebelum tender dibuka.
  5. Proses evaluasi tender
  6. Penetapan dan Penunjukan pemenang

Untuk projek-projek pemerintah, berdasarkan hasil evaluasi, maka Panitia pelelangan menetapkan calon-calon pemenang yang diusulkan kepada instansi yang berwenang, yang kemudian menetapkan pemenangnya.

 

 






How useful was this post?

Click on a star to rate it!

Average rating / 5. Vote count:

No votes so far! Be the first to rate this post.

As you found this post useful...

Follow us on social media!

Uncategorized