Menurut David dan George (2010) pemasaran online adalah pengunaan network untuk meraih pelanggan. Menyatukan suatu network pengguna dan sumbernya telah menghasilkan aktivitas baru dengan kemampuan lebih. Pemisah tiap aktivitas dan perubahan yang sangat cepat muncul, mengkaitkan para pemakai dengan computer yang telah ditransformasaikan menjadi sebuah alat komunikasi membawa peluang bisnis baru dan menghasilkan suatu indutri baru. dan menurut Jagdish dan Sharma (2005) e-marketing menciptakan perubahan perilaku yang mendasar dalam bisnis dan konsumen serupa dengan yang terkait dengan pengenalan mobil dan tetelpon yang mengurangi kebutuhan untuk pendekatan channel.
E-marketing menggunakan internet sebagai platform yang memungkinkan perusahaan untuk beradaptasi dengan kebutuhan pelanggan, mengurangi biaya transaksi, dan memungkinkan pelangan untuk berpindah kapan dan dimana saja tanpa mengkhawatirkan tempat dan waktu. Berdasarkan pendapat Mohammed (2008) pengaruh internet marketing terhadap strategi pemasaran ada empat cara yakni :
Pengaruh Pemasaran Online Terhadap Strategi Pemasaran Perusahaan
- Peningkatan Segmentasi
Dengan adanya internet segmentasi pasar semakin meluas, karena jangkauan pemasaran semakin luas. Internet tidak membatasi luasnya jangkauan pemasaran karena seluruh konsumen di seluruh dunia dapat mengaksesnya dengan mudah. - Mengembangkan strategi lebih cepat dalam cycle time
Dengan adanya alur perputaran waktu yang lebih cepat dan mudah maka strategi pemasaran dapat dengan lebih cepat pula dikembangkan. - Peningkatan pertanggung jawaban dari suatu usaha pemasaran
Informasi yang dapat diperoleh dengan cepat dan mudah dapat meningkatkan strategi perusahaan untuk dapat lebih meningkat. Sehingga pemasaran dapat dilakukan dengan lebih transparan. - Peningkatan integrasi strategi pemasaran dengan strategi operasional bisnis.
Adanya integritas antara strategi pemasaran perusahaan dan strategi pemasaran melalui internet akan meningkatkan strategi bisnis dan strategi operasion.
Pembahasan terkait :
- Fungsi Pemasaran
- 4 Variabel Marketing Mix
- Kendala Pemasaran Online
- Sumber Informasi Konsumen
- Cara Kerja Pemasaran Online
- Komponen Pemasaran Online
- Prinsip-Prinsip Ekonomi Islam
- Komponen Strategi Pemasaran
- Keuntungan Pemasaran Online
- Kekurangan Pemasaran Online
- Tujuan Pemasaran Menurut Ahli
- 7P Menurut Kotler dan Amstrong
- 2 Jenis Saluran Pemasaran Online
- Fungsi Marketing Public Relations
- Strategi Marketing Public Relations
- Model Analisis SWOT dan Contohnya
- Konsep Pemasaran Menurut Para Ahli
- Pengertian Marketing Public Relations
- Jenis Strategi Pemasaran dan Contohnya
- Indikator Pemasaran Online Menurut Ahli
- Elemen Penting Dalam Konsep Pemasaran
- Konsep Strategi Pemasaran dan Contohnya
- Konsep Inti Pemasaran Menurut Sudaryono
- Proses Manajeman Pemasaran Menurut Ahli
- Pengertian Analisis SWOT Menurut Para Ahli
- Manfaat Strategi Pemasaran Bagi Perusahaan
- Dua Elemen Pokok Penyusun Konsep Pemasaran
- Pengertian Pemasaran Online Menurut Para Ahli
- Pengertian Strategi Pemasaran Menurut Para Ahli
- Macam-Macam Media Promosi Pemasaran Produk
- Pengertian Manajemen Pemasaran Menurut Para Ahli
- Pengaruh Pemasaran Online Terhadap Strategi Pemasaran
- Manfaat Pemasaran Online bagi Konsumen dan Perusahaan
- Tahap Tahap dalam Proses Keputusan Pembelian Konsumen
# tag
pengaruh internet marketing terhadap keputusan pembelian pengaruh internet marketing terhadap strategi perusahaan ada 4 cara tuliskan berbagai pengaruh internet marketing terhadap strategi pemasaran online pengaruh pemasaran online terhadap strategi pemasaran perusahaan pengaruh pemasaran online terhadap keputusan pembelian konsumen pengaruh pemasaran online terhadap keputusan pembelian produk pengaruh strategi pemasaran online terhadap peningkatan laba umkm pengaruh strategi pemasaran online terhadap minat beli konsumen pengaruh pemasaran online terhadap strategi pemasaran perusahaan kecuali